- KPU DKI Cup Jaring Pemilih Pemula dan Tumbuhkan Jiwa Sportif
- Kampanye Terbuka GOGO HELO Di Kelurahan Jambu
- Muscab, 1308 FKPPI Blitar Netral Demi Jaga Marwah Demokrasi dan Utamakan Kedaulatan NKRI Pancasila dan UUD 1945
- BNI Dukung OJK Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan di FinExpo 2024
- Menuju Indonesia Maju 2045, MenKopUKM Tegaskan UMKM Harus Mampu Ciptakan Lapangan Kerja Berkualitas
- ArtChipelaGong: Pergelaran Tarian Nusantara dari Komunitas Perempuan Menari Siap Catatkan Rekor MURI
- Bernilai Milyaran Rupiah, Gudang Pasir Zirkon Diduga Ilegal Disegel
- Pemkab Asahan Gelar HUT Koperasi ke-77
- Pol PP Kota Tangerang Bongkar Gudang Miras, Pemilik dan Ratusan Dus Diamankan
- Santri Kobong Jadi Sasaran Jumat Berkah Kodim 0510/Trs
Warga RT 001/08 Kalibata Senang Dapat Sembako dari Rumah Yatim
Keterangan Gambar : Warga RT001/08 Yang Menerima Bantuan Sembako
MEGAPOLITANPOS.COM: Warga RT 001 RW 08 Kelurahan Kalibata, Kecamatan Pancoran Kota Administrasi Jakarta Selatan, pagi ini mendapatkan 90 paket sembako berupa beras dan mie instan dari Rumah Yatim.
Ketua Rukun Tetangga, Ustazah Dra. Muzdalifah menyampaikan apresiasi yang setinggi tinginya kepada pihak Rumah Yatim yeng telah peduli kepada warga di lingkungan RT 001 RW 08 Kalibata yang telah memberikan bantuan sosial berupa sembako. Kamis, 19/09/2024
"Alhamdulilah bantuan sosial yang telah diterima oleh warga pastinya meringankan beban ekonomi warga yang saat ini serba kesulitan terutama sembako yang harganya semakin tinggi" ucap Ketua RT
"Kami doakan semoga Lembaga Amil Zakat Rumah Yatim tetap sukses dalam menjalankan kegiatannya dalam rangka membantu warga lainnya baik di Jakarta maupun diluar Jakarta" tambahnya.
Salah satu warga yang bernama Maisalmah, Janda yang telah ditinggal mati suaminya sangat senang mendapatkan bantuan sembako oleh Ketua RT 0011/08 Kalibata dan Rumah Yatim.
"Saya sangat senang mendapatkan bantuan ini, mudah mudahan kegiatan ini dapat dilaksanankan setiap bulan bukan hanya hari ini " ungkap warga
Acara seremonial yang digelar di halaman rumah Ketua RT berlokasi di Jalan Kalibata Timur I, Jakarta Selatan, dihadiri oleh sekitar 50 warga dan di hadiri oleh pihak Rumah Yatim dan warga setempat juga dari majlis taklim Al-Furqon Kalibata.
Baca Lainnya :
- Warga RT 001/08 Kalibata Senang Dapat Sembako dari Rumah Yatim
- Ngopi Kamtibmas: Warga Kalibata Keluhkan Keberadaan Warunk Wow.
- Warga RW 08 Kalibata Curhat Dengan Kapolsek Pancoran, Kompol Sujarwo
- Kelurahan Kalibata Sumbangkan 17 Kasus DBD di Jakarta.Selatan
- Kapolsek Pancoran Cek SPBU Untuk Pastikan Stok Aman Jelang Mudik Tahun 2024.
Untuk diketahui bahwa Madrasah Ibtidaiyah Al-Furqon yang terletak di Jalan Kalibata Utara II, GG Masjid Kelurahan Kalibata Kecamatan Pancoran, Jaksel setiap tahunnya menerima murid baru, MI Al; Furqon yang di pimpin oleh Ustazah Muzdalifah, bagi yang mempunyai anak atau cucu silahkan daftarkan segera ke Madrasah Ibtidaiyah Al Furqon.